ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN OPINI AUDIT GOING CONCERN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Kamis, 04 November 2010

ABSTRACT

The prediction on issuing going concern opinion has been major concern
for auditor or shareholders. Today, auditor responsibility is winding, not only in
judging the financial report or detecting a fraud, but also they have to judge the
company ability to maintain company going concern. That happens because there
is demand from the shareholders to give the early warning information about
company prospect that influence the investing decision of the shareholder. The
goals of this research are to predicting the influence of financial condition,
company size, debt default and audit reputation that exercise by the company with
the chance of receiving going concern audit opinion.

This research use Manufacture Company that listed in Indonesian Stock
Exchange between 2005 to 2008 as the sample. Population of this research is 150
companies. Research sample amounts to 29 companies selected with purpose
sampling method, with observation period of 4 years. The method that been used
to analyses the correlation between variable are logistic regression method.
From the Result, can be concluded that financial condition have the
negative correlation and significantly to the receiving of going concern audit
opinion, company size have the negative correlation and significantly to the
receiving of going concern audit opinion, debt default have the positive
correlation to the receiving of going concern audit opinion and audit reputation
have the negative correlation and not significantly to the receiving of going
concern audit opinion.

Keywords : Revised Altman, company size, debt default, audit reputation, and going concern audit opinion.

 
ABSTRAK

Prediksi pengeluaran opini audit going concern menjadi perhatian bagi
auditor dan shareholder. Pada saat ini auditor, mulai diminta tanggung jawabnya
untuk mengungkap kelangsungan suatu entitas, tidak hanya memeriksa laporan
keuangan atau mendeteksi fraud (kecurangan dalam laporan keuangan), tetapi
juga sanggup memprediksi dan menilai kemampuan perusahaan dalam
melangsungkan hidupnya. Hal ini terjadi karena adanya permintaan dari
shareholders untuk memberikan informasi peringatan awal mengenai prospek
perusahaan di masa yang akan datang yang berpengaruh terhadap keputusan
investasi dari shareholder.
Tujuan dari penelitian ini adalah memprediksi pengaruh kondisi
keuangan, ukuran perusahaan, debt default, dan reputasi audit terhadap
kemungkinan penerimaan opini audit going concern. Penelitian ini menggunakan
perusahaan manufaktur yang listing di Bursa Efek Indonesia antara tahun 2005 -
2008 sebagai sampel. Populasi penelitian ini sebanyak 150 perusahaan. Sampel
penelitian berjumlah 29 perusahaan yang dipilih dengan metode purposive
sampling, dengan periode pengamatan 4 tahun. Metode yang digunakan untuk
menganalisis hubungan antar variabel adalah metode regresi logistik.
Berdasarkan hasil penelitian dapat diperoleh simpulan bahwa kondisi
keuangan berpengaruh negative dan signifikan terhadap penerimaan opini audit
going concern, ukuran perusahaan berpenngaruh negative dan signifikan terhadap
penerimaan opini audit going concern, debt default berpengaruh positif terhadap
penerimaan opini audit going concern, dan reputasi audit tidak berpengaruh
signifikan terhadap penerimaan opini audit going concern.

Kata kunci: Revised Altman, ukuran perusahaan, debt default, reputasi auditor,
dan opini audit going concern.

sini 1 dan 2

0 komentar:

Posting Komentar